Edi Purwanto Sampaikan Capaian Kinerja DPRD Provinsi pada Paripurna HUT Jambi ke-67
Edi Purwanto memberikan ucapan selamat kepada camat yang menerima penghargaan. -jambi independent-Jambi Independent
Di sisi lain, dari fungsi pembentukan Perda, pada tahun 2022 lalu juga telah disahkan beberapa Perda yang merupakan inisiatif DPRD Provinsi Jambi, diantaranya Perda tentang Perlindungan dan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas, Perda tentang Fasilitasi Penyelenggaraan Pesantren, dan Perda tentang Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan.
"Adapun Perda Pancasila dan Perda Pesantren adalah usaha untuk menjaga agar masyarakat provinsi Jambi tetap berpegang teguh dengan falsafah "adat bersendi syara', syara' bersendikan kitabullah" di satu sisi, dan di sisi lain tetap membentengi masyarakat dari berbagai," pungkasnya.
BACA JUGA:SMAN 10 Kota Jambi vs SMAN 5 Batanghari berlangsung 10 menit
BACA JUGA:Xanda Dance Tampil dengan Swag Army
Paripurna ini juga dihadiri oleh Jaksa Agung RI, Menteri ATR/BPN RI, sejumlah anggota DPR RI dapil Jambi, serta undangan lainnya. (enn/muz)