Puluhan Warga SAD Merangin Ngamuk dan Blokir Jalan, Ini Penyebabnya
Editor: Rizal Zebua
|
Rabu , 06 Mar 2024 - 17:26

Aparat mengamankan truk yang dirusak warga SAD di Mentawak, Merangin usai melindas bocah setempat-Okezone-
Ia juga mengatakan, pengemudi dan mobil yang menabrak anak warga SAD saat ini sudah diamankan.
"Ya, sopir dan truk sudah kita amankan di Polsek Bangko untuk proses penyidikan"pungkasnya. (*)