Waspada Bahaya Bahan Kimia Pada Makanan Laut
Editor: Jennifer Agustia
|
Jumat , 26 Apr 2024 - 17:27
Ilustrasi hidangan ikan laut-Tangkapan Layar-Antara-
Pilihlah spesies yang menurut peneliti mengandung PFAS dalam jumlah lebih rendah, seperti nila. Ikan yang lebih kecil seperti nila atau sarden umumnya cenderung lebih rendah kontaminannya.
"Kuncinya adalah mengonsumsi makanan seimbang yang mencakup beragam makanan sehat dan sumber protein," tutur Romano. (*)