5 Minuman Penurun Gula Darah untuk Mencegah Diabetes

Senin 18 Nov 2024 - 09:15 WIB
Reporter : Irma Suryani
Editor : Rizal Zebua

Namun, untuk manfaat optimal, American Diabetes Association (ADA) merekomendasikan konsumsi susu rendah lemak atau tanpa lemak.

Penelitian lanjutan masih diperlukan untuk memahami dampak susu terhadap kadar HbA1c (indikator kontrol gula darah jangka panjang).

4. Jus Tomat

Jus tomat mengandung likopen, senyawa organik yang membantu menurunkan kadar gula darah.

BACA JUGA:Ini Dia Bahaya Soda Pada Gula Darah yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Simak! Ini Dia 7 Tanda Tubuh Kelebihan Gula Darah

Likopen juga memiliki sifat antioksidan yang dapat mencegah komplikasi diabetes dan resistensi insulin.

Konsumsi jus tomat secara teratur bisa menjadi bagian dari pola makan sehat bagi penderita diabetes.

5. Kopi Hitam

Kopi hitam tanpa tambahan gula atau krimer dapat membantu menurunkan risiko diabetes tipe 2.

BACA JUGA:Cara Menurunkan Gula Darah Tanpa Minum Obat

BACA JUGA:Apakah Minum Air Hangat Bisa Menurunkan Gula Darah?

Penelitian tahun 2019 menunjukkan bahwa senyawa fitokimia dalam kopi mendukung kesehatan hati dan pankreas, serta menjaga fungsi insulin yang berperan penting dalam pengaturan gula darah.

Rutin mengonsumsi minuman yang mendukung kontrol gula darah adalah langkah sederhana namun efektif untuk mencegah diabetes.

Air putih, teh hitam, susu sapi, jus tomat, dan kopi hitam adalah beberapa pilihan yang dapat dimasukkan dalam pola makan sehari-hari.

Meski demikian, tetap konsultasikan dengan tenaga medis untuk pengelolaan gula darah yang lebih optimal. (*)

 

Kategori :