10 Rekomendasi Drama Korea Terbaik Yang Wajib Ditonton

Rabu 01 May 2024 - 18:52 WIB
Reporter : Fajar
Editor : Surya Elviza

It’s Okay Not Be Okay menceritakan hubungan asmara antara seorang perawat di bangsal psikiatri dengan penulis sastra anak populer yang menderita gangguan kepribadian antisosial.

Keduanya berusaha saling menyembuhkan luka emosional dan psikologis satu sama lain.

Sepanjang cerita, penonton akan menyaksikan masa lalu kelam mereka yang menghantui selama ini hingga bangkit secara perlahan.

6. Twenty Five Twenty One (2022 - 8.6/10)

Salah satu drakor terbaik di tahun 2022 dipegang oleh Twenty Five Twenty One, drama ini dibintangi oleh Kim Taeri dan Nam Joohyuk.

Memiliki jalan cerita yang menarik, Twenty Five Twenty One mengikuti kehidupan romansa anak muda pada tahun 1998 sampai 2021.

Selain itu, drama ini juga menyoroti perjuangan Na Hee Do (Kim Tae) sebagai pemain anggar profesional yang tidak pernah menyerah walaupun seringkali gagal.

Sementara itu, Baek Yi Jin (Nam Joohyuk) menjadi anak orang kaya yang bangkrut karena krisis ekonomi dan berusaha bangkit menjadi seorang reporter.

7. Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016 - 8.6/10)

Moon Lovers menjadi drama kolosal yang populer pada masanya, drakor bertabur bintang ini diadaptasi dari novel China berjudul Bu Bu Jin Xin.

Mengisahkan tentang Go Ha Jin (UI), seorang wanita yang melakukan perjalanan waktu ke masa Dinasti Goryeo setiap kali gerhana matahari total terjadi.

8. Mr. Sunshine (2018 - 8.7/10)

Mr. Sunshine merupakan drama bertema sejarah yang berlatar tahun 1800-an masehi.

Bercerita tentang seorang anak laki-laki dari keluarga budak di masa dinasti Joseon bernama Eugene Choi yang kabur menaiki kapal perang Amerika Serikat saat insiden Shinmiyangyo tahun 1871.

BACA JUGA:Partai Buruh Siap Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

BACA JUGA:Hati-Hati! Ini 5 Risiko Kesehatan Pada Jamaah Ketika Melaksakan Ibadah Haji

Kategori :

Terpopuler

Senin 25 Nov 2024 - 20:40 WIB

Mampir Guyon

Senin 25 Nov 2024 - 20:39 WIB

Habisi Nyawa Peternak Itik di Kerinci

Senin 25 Nov 2024 - 19:33 WIB

Integritas Jadi Kunci Utama

Senin 25 Nov 2024 - 20:25 WIB

Dinas Perkim Muaratebo Perbaiki LPJU