Pemprov Jambi Pastikan Lakukan Pembinaan Pada ASN Yang Diduga Terafiliasi Jaringan Teroris

Ilustrasi - Teroris -ANTARA/Ardika/am.-Jambi Independent

Selain di Kabupaten Tebo, Densus 88 anti teror juga menelusuri  adanya dugaan keterlibatan ASN di Muarojambi dengan jaringan teroris.

Kepala Kesbangpol Muarojambi, Kemas Ismail sebelumnya mengatakan Densus 88 sudah mendatangi langsung ke dinas dimana ASN itu bertugas. Dia menegaskan jika benar nantinya ada keterlibatan, maka akan dilakukan baiat kembali untuk setia kepada NKRI. (Enn)

Tag
Share