Aneka Jus Buah Cocok untuk Lansia

--

JAMBI - Ini 8 Jus buah cocok untuk lansia. Menguatkan tulang dan tubuh menjadi lebih sehat dan bugar.

Saat usia memasuki 50 tahun, tubuh akan lebih membutuhkan tulang yang lebih kuat. Dengan tulang yang kuat, maka aktifitas yang dijalani pun akan semakin maksimal.

Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan tulang yang kuat adalah dengan mengkonsumsi jus buah.

Nah, jus buah yang cocok untuk lansia usia 50-an tahun ke atas bisa dicoba agar bisa menguatkan tulang. Sebab ada kandungan vitamin D di dalamnya.

Perlu diketahui bahwa vitamin D tak hanya didapat dari susu dan sinar matahari saja. Justru malah bisa didapatkan melalui beragam jenis buah-buahan.

Dalam sehari, kandungan vitamin D yang ada bisa untuk memperbaiki kondisi tulang. Setidaknya asupan untuk menguatkan tulang harus mencapai 200 mcg.

Berikut 8 jus yang cocok dikonsumsi lansia :

1. Jus Jeruk


Jus jeruk kandungan vitamin D dan kalsiumnya tak kalah dengan susu. Bisa dikatakan hampir setara dengan susu.

Jadi selain segar, tapi juga bisa menguatkan tulang dengan baik. Dua nutrisi yang penting jus jeruk akan memperbaiki dan meremajakan kembali fungsi tulang.

2. Jus Kiwi

Selanjutnya jus kiwi merupakan vitamin D yang tinggi. Bisa untuk meningkatkan kesehatan tulang dan otot.

Buah kiwi juga sama dengan jeruk yang mengandung kalsium. Bisa menyehatkan tulang dengan baik dan sempurna.

3. Jus Jambu

Kandungan protein, serat, dan vitamin A juga bagus untuk menyehatkan tulang. Lewat kandungan vitamin D yang cukup tinggi.

Salah satu minuman jus buah yang cocok untuk lansia. Sebab kandungan vitamin D yang ada bisa menyerqapa d3engan baik nutrisi kalsium.

Sementara kalsium sendiri berfungsi untuk melapisi tulang agar tidak mengalami pengeroposan.

Sangat baik bila dikonsumsi orang tua yang mulai mengalami keluhan nyeri sendi dan tulang linu.

Itulah beberapa jus buah yang cocok untuk lansia. Kandungan vitamin D di dalamnya cukup tinggi dan mampu menguatkan tulang lansia usia 50-an tahun.

4. Jus Pepaya

Jus pepaya ini bagus untuk menjaga kesehatan tulang dan otot. Hal ioni karena pepaya mengandung vitamin D.

Tak hanya itu saja, kandungan enzim papain dan serat sangat bermanfaat untuk membanti sistem pencernaan. Serat ini bisa menyehatkan sistem pencernaan.

5. Jus Nanas

Nanas merupakan minuman segar dan sehat yang mengandung vitamin D. Nutrisi ini ampuh dalam menyerap kalsium.

Kalsium yang terserap ke dalam tulang nantinya akan secara otomatis menguatkannya. Bisa menguatkan secara otomatis agar tulang padat dan sehat.

6. Jus Mangga

Mangga merupakan buah yang mengandung vitamin D, magesium, vitamin C, vitamin E, karbohidrat dan serat untuk tubuh.

Ampuh untuk menjaga kekuatan tulang lansia di usia yang tidak muda lagi. Sangat disarankan bagi lansia yang sudah mulai memasuki usia 50 tahun.

7. Jus Melon

Selanjutnya jus buah yang cocok untuk lansia adalah melon. Buah ini mengandung vitamin C dan D.

Jadi selain bisa menguatkan tulang juga bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Ampuh untuk melawan radikal bebas yang ada di dalam tubuh.

8. Jus Alpukat

Salah satu jus buah yang bisa menyehatkan tulang lansia adalah alpukat. kandungan vitamin D yang ada pada buah ini bisa membantu kuatkan tulang.

Kandungan magnesium yang ada pada buah Alpukat ini sangat bermanfaat untuk tulang. Lansia sangat disarankan untuk minum jus buah ini agar tulang sehat. *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan