6 Manfaat Jagung Untuk Ibu Hamil

Manfaat jagung bagi ibu hamil-jambi independent -

BACA JUGA:Tahun Baru Acara Bakar Jagung? Mantap Guys! Ini Dia 9 Manfaat Jagung Bakar Bagi Kesehatan!

BACA JUGA:10 Cara Menyimpan Makanan Sisa Agar Tetap Layak Dikonsumsi

Dengan tercukupinya asupan protein, janin akan tumbuh dan berkembang dengan lebih optimal di dalam rahim serta mencegah janin terlahir prematur atau lahir dengan berat badan rendah.

Selain itu, protein juga dibutuhkan dalam perkembangan payudara dan jaringan rahim, serta meningkatkan aliran darah selama masa kehamilan.

4. Mengatasi morning sickness

Jagung mengandung banyak vitamin B kompleks dan folat yang diperlukan selama masa kehamilan. Asupan nutrisi di dalam jagung ini dapat mencegah dan meringankan gejala morning sickness yang sering dialami oleh ibu hamil.

5. Mencegah anemia dan bayi terlahir cacat

Jagung mengandung vitamin B9 (folat) dan zat besi yang berperan dalam produksi sel darah merah, sehingga baik untuk mendukung perkembangan janin serta mencegah anemia pada ibu hamil.

Selain itu, kandungan folat pada jagung juga dapat mencegah bayi terlahir cacat, misalnya cacat tabung saraf, bibir sumbing, hingga kelainan jantung. Mengingat manfaat folat ini maka tidak salah bila jagung sering disarankan untuk menjadi salah satu pilihan makanan sehat bagi ibu hamil muda.

BACA JUGA:20 Ucapan Selamat Tahun Baru 2024 Dalam Bahasa Inggris Beserta Dengan Artinya

BACA JUGA:Perlukah Orang Dewasa Tidur Siang?

6. Mengatasi kram kaki saat hamil

Jika sering mengalami kram kaki selama hamil, kemungkinan tubuh Bumil kekurangan asupan kalium.

Jagung mengandung kalium yang berperan penting dalam mengendalikan kontraksi otot, menjaga keseimbangan cairan dan elektrolit dalam tubuh, menghantarkan sinyal saraf, serta menjaga tekanan darah agar tetap stabil.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan