Susah Buang Air Besar? Ini Dia 8 Cara mengatasi Sembelit

Ini Dia Solusi Susah BAB Selama Puasa Ramadhan-jambi independent -

Feses menjadi lebih mudah untuk dikeluarkan dari sistem pencernaan.

8. Ubi

Ubi adalah makanan yang mengandung serat. Pada setiap 114 gram ubi, terkandung sekitar 3,8 gram serat. Jumlah ini berkontribusi terhadap angka kecukupan serap harian sebesar 15 persen.

Kandungan serat pada ubi berfungsi untuk meningkatkan bobot feses. Dengan begitu, feses lebih mudah untuk bergerak menuju rektum.(*)

Tag
Share