5 Bahan Alami Bisa Kurangi Sakit Tenggorokan

--

 

5. Sup Hangat

 

Sup dengan potongan wortel dan sayur-sayuran lain kaya akan nutrisi dan bergizi tinggi. Sup hangat nutrisi yang terkandung dalam sup dapat membantu meringankan sakit tenggorokan. Sup hangat dengan kaldu ayam atau daging dapat membantu meredakan iritasi pada tenggorokan.

 

6. Madu

 

Terakhir, bahan alami yang terbukti efektif menyembuhkan sakit tenggorokan adalah madu. Madu terbukti sangat baik untuk kesehatan tubuh. Madu memiliki kandungan dextromethorphan yang efektif meredakan batuk. Namun, bagi bayi berusia kurang dari satu tahun tidak disarankan mengonsumsi madu, ya.

 

Meskipun sakit tenggorokan terdengar sepele, sakit tenggorokan juga bisa menjadi gejala dari penyakit yang akan datang. Apabila sakit tenggorokan sudah terlalu mengganggu dan tidak lekas sembuh, segera hubungi dokter untuk perawatan yang lebih intensif.

 

Selain itu, Anda juga perlu mencegah sakit tenggorokan dengan perbaiki pola makan. Mulailah gaya hidup sehat, seperti istirahat yang cukup, kurangi makanan dengan minyak berlebihan, dan perbanyak minum air putih.(*)

 

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan