7 Rekomendasi Olahan Buah Naga yang Enak dan Bisa Membangkitkan Selera Makan

Ilustrasi olahan dari buah naga-Aditiya-

BACA JUGA:Buah-Buahan yang Baik Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil dan Calon Bayi

Minuman yang satu ini mengkombinasikan buah naga dengan jeruk npis, air soda dan gula. Campurkan jus buah naga dengan ketiga bahan tersebut, dan kamu bisa menikmati perpaduan segar soda dan buah naga.

5. Nasi Goreng Buah Naga

Nasi goreng yang satu ini menambahkan buah naga yang telah dihaluskan sebagai bumbu racikan. Tak hanya warnanya yang menarik, perpaduan rasa gurih, segar dan manis membuat masakan yang satu ini layak dicoba.

6. Salad Buah Naga

Selain memakannya secara langsung, cara paling populer lainnya dalam menikmati buah naga adalah dengan mengolah buah naga menjadi salad. Caranya pun sangat mudah, hanya mencampurkan potongan buah naga dengan buah lain sesuai selera.

Kamu juga bisa menambahkan dressing salad agar rasanya semakin nikmat.

BACA JUGA:Manfaat Buah Sukun untuk Kesehatan

BACA JUGA:Aneka Jus Buah Cocok untuk Lansia

7. Mi Buah Naga

Satu lagi hidangan unik yang terbuat dari buah naga, yaitu mi buah naga. Adonan mi berwarna merah dengan bintik-bintik hitam khas buah naga akan membuat tampilannya menarik. Tak hanya itu, rasa gurih dan tekstur yang kenyal semakin menggugah selera.(*)

Tag
Share