BUTUH DUKUNGAN MAKSIMAL SUPORTER

Sejumlah penggawa timnas Indonesia ketika mengikuti latihan pada Selasa (14/11/2023) sore waktu setempat di Irak untuk laga perdana kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran kedua.-ANTARA-Jambi Independent

Skuad Garuda Pertiwi tergabung di Grup A dengan Korea Utara, Korea Selatan, dan Filipina.

"Terlepas sebagai Ketua Umum PSSI, saya sih antusias menantikan hasil-hasil positif dari berbagai ajang yang akan diikuti timnas. Pasti, kami semua ingin hasilnya baik dan menang, karena itu akan lebih memotivasi," ujar mantan Presiden Klub Inter Milan itu.

BACA JUGA:Menangis Bisa Membatalkan Puasa, Benarkah? Berikut Penjelasannya

BACA JUGA:Simak Baik-baik, Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Saat Berpuasa

Namun, dia menekankan, jika hasilnya belum sesuai, maka PSSI akan melakukan evaluasi total.

Menurut dia, PSSI sudah melakukan banyak hal untuk membangun timnas yang kuat dan berjenjang. (ANTARA)

Tag
Share