Ini 5 Buah yang Ampuh Jaga Kadar Gula Darah

Buah ape merupakan salah satu buah yang Ampuh Jaga Kadar Gula Darah-jambi independent -

Pola makan sehat sangat penting untuk diperhatikan bagi penderita diabetes.

Jumlah, jenis, dan jam menjadi kunci untuk menjaga gula darah.

Salah satunya dalam memilih jenis buah. 

Banyak orang yang percaya bahwa penderita diabetes tidak bisa menikmati buah-buahan. Tapi itu tidak benar.

Dilansir dari Health Shots, Deepika Jayaswal, konsultan ahli diet dan ahli gizi di Motherhood Hospitals, Sarjapur, Bangalore, memberikan pilihan buah rendah gula terbaik untuk penderita diabetes.

BACA JUGA:Manfaat Buah Nanas bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Manfaat Buah Rambutan, Baik untuk Tingkatkan Energi

Akan tetapi, penting untuk konsultasi dulu dengan dokter. 

Berikut 5 buah rendah gula yang dapat bermanfaat bagi penderita diabetes:

1. Buah beri

Buah beri seperti stroberi, blueberry, dan raspberry tidak hanya lezat tetapi juga sangat rendah gula.

Mereka kaya akan antioksidan, serat dan vitamin.

Mereka juga mengandung karbohidrat rendah dan indeks glikemik rendah, menjadikannya pilihan ideal bagi penderita diabetes.

Buah ini juga dapat membantu memuaskan hasrat manis Anda tanpa menyebabkan lonjakan kadar gula darah. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan